Kepala Bapanas Arief Prasetyo Adi menegaskan, beras yang rusak atau berkutu tidak boleh diedarkan kepada publik. Karena, kata dia, hal tersebut berkaitan dengan aspek keamanan.